Emily Blunt, Lady Gaga dan kawan-kawan memang tampil mengesankan, dalam balutan gaun terbaiknya di SAG Awards 2019. Namun, ada pula sejumlah artis yang malah terkesan salah pilih gaya. Siapa saja yang terlihat mengenakan gaun ‘teraneh’ SAG Awards 2019? Let’s check this out!
1. Gaun hitam ‘bersayap’ Alison Brie


2. Gaun transparan Madeline Brewer


3. Motif hati di atas gaun merah muda mencolok Kate Nash tampak berlebihan


4. Dari bagian pinggul ke bawah gaun Kimmy Gatewood ini terlihat cantik, sisanya? Nay!


5. Gaun warna-warni Fiona Xie ini tampaknya kurang stylish ya


6. Bukan hanya gaunnya, gaya rambut Luenell juga bikin salah fokus


Baca juga: Menawannya 6 Artis Indonesia di Pembukaan Dior Cruise 2019
Nah, itu dia sejumlah gaun ‘teraneh’ yang dipilih para seleb untuk menghadiri SAG Awards 2019. (*)